berakhlak bangga melayani bangsa

  •   Rabu, 13 November 2024

Mengikuti Rapat Tim Reward dan Punishment Triwulan III Tahun 2024


Rabu, 30 Oktober 2024.

Wakil Ketua Pengadilan Negeri Gedong Tataan Ibu Tiurmaida Hotmauli Pardede, S.H., M.Kn., bersama dengan Para Hakim, Paniter Pengadilan Negeri Gedong Tataan Bapak Yan Sudarman, S.H.,M.H, Bapak Arya Dharma Syahrie, S.H.,M.H selaku Sekretaris pengadilan Negeri Gedong Tataan, dan Bapak Rolandika,S.E.,M.M Mengikuti Rapat Tim Reward dan Punishment Triwulan III Tahun 2024 di Ruang Wakil Ketua Pengadilan Negeri Gedong Tataan.

#humasmahkamahagung
#ditjenbadilum
#pttanjungkarang
#pngedongtataan

Berita Lainnya

Skip to content